PEMBENTUKAN KADER P4K

AGUS_MARUF 26 Juni 2019 17:26:24 WIB

Rabu 26 Juni 2019 Puskesmas Kampak menggelar Rapat Pembentukan Kader Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K) di Desa Ngadimulyo, Kecamatan Kampak, Kabupaten Trenggalek. Program Puskesmas yang diselenggarakan di Balai Desa Ngadimulyo tersebut diikuti belasan ibu-ibu rumah tangga, mereka ikut berpatisipasi untuk menambah wawasan dari bidan desa setempat maupun bidan Puskesmas Kampak.

Koordinator Bidan Puskesmas Kampak Windari mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan cakupan dan mutu pelayanan kesehatan ibu dan bayi yang baru lahir. Di samping itu, hal tersebut merupakan upaya untuk mengurangi angka kematian ibu dan bayi. Dengan dilaksanakanya  kegiatan pembentukan Kader P4K tersebut diharapkan bisa terlaksana dengan baik dan tujuan dari kegiatan tersebut membuahkan hasil, Sehingga ibu hamil bisa melahirkan anak dengan selamat dan sehat.

Komentar atas PEMBENTUKAN KADER P4K

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Ngadimulyo

tampilkan dalam peta lebih besar