SOSIALISASI PROGRAM BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA 2019
AGUS_MARUF 04 Juli 2019 17:52:07 WIB
Kamis 04 Juli 2019 Masyarakat Desa Ngadimulyo Calon penerima Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya(BSPS) menghadiri sosialisasi di Balai Desa Ngadimulyo , Kegiatan tersebut di hadiri 50 orang. Tujuan diadakan sosialisasi ini adalah untuk berunding negoisasi harga material anatara Calon penerima BSPS dengan toko penyedia material, agar semua jelas dan dipahami oleh penerima.
Menurut keterangan dari team sosialisasi, bahwa kegiatan ini diwujudkan dengan cara memberikan bantuan material perbaikan rumah kepada warga yang dinilai tidak mampu sebesar Rp. 15.000.000,- (lima belas juta rupiah) untuk material bangunan dan Rp.2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) untuk upah tukang / pekerja. Rencananya BSPS di desa Ngadimulyo sebanyak 20 unit pengajuan anggaran 2019, namun saat ini ada penambahan sebanyak 28 unit. Dengan total jumlah menjadi 48 unit.
Komentar atas SOSIALISASI PROGRAM BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA 2019
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PEMASANAGAN INSTALASI SPIDOMETER LISTRIK BANTUAN PEMERINTAH
- BIMBNGAN TEKNIS KPPS, PILKADA SERENTAK 2024
- PODCAST DETEKSI DINI KANKER SERVIKS BERSAMA MAHASISWA KEDOKTERAN GIGI
- SOSIALISASI PENCEGAHAN PENYAKIT TBC. OLEH TP PKK DESA NGADIMULYO
- SOSIALISASI PENCEGAHAN PERNIKAHAN DINI TP PKK DESA NGADIMULYO
- JUMAT BERSIH PEMDES NGADIMULYO BERSAMA KKN UM
- MUSRENGBANGDES RKPDES TAHUN ANGGARAN 2025