SANTUNAN ANAK YATIM PIATU DESA NGADIMULYO
AGUS_MARUF 06 September 2020 17:23:04 WIB
Minggu, 06 Spetember 2020, Ibu-ibu yang tergabung dalam PKK, fATAYAT NU, MUSLIMAT NU Desa Ngadimulyo melaksanakan kegiatan santunan Anak Yatim Piatu Desa Ngadimulyo sejumlah 22 anak. dana yang di santunkan pada kegiatan ini adalah dana yang terkumpul pada kegiatan santunan tahun lalu sejumlah Rp. 27.063.000,- mengingat penerapan protokol kesehatan sehingga kegiatan kali ini dilaksanakan dengan undangan terbatas. untuk penggalian dana santunan yang akan diberikan tahun depan di kumpulkan di masing-masing jama'ah / lingkungan, kemudian kordinator menyetorkan kepada panitia santunan. adapun dana yang terkumpul sampai saat ini sejumlah Rp. 20.958.000,-. kegiatan tetap menerapkan protokol kesehatan dengan pendampingan satgas Desa.
Komentar atas SANTUNAN ANAK YATIM PIATU DESA NGADIMULYO
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- PEMASANAGAN INSTALASI SPIDOMETER LISTRIK BANTUAN PEMERINTAH
- BIMBNGAN TEKNIS KPPS, PILKADA SERENTAK 2024
- PODCAST DETEKSI DINI KANKER SERVIKS BERSAMA MAHASISWA KEDOKTERAN GIGI
- SOSIALISASI PENCEGAHAN PENYAKIT TBC. OLEH TP PKK DESA NGADIMULYO
- SOSIALISASI PENCEGAHAN PERNIKAHAN DINI TP PKK DESA NGADIMULYO
- JUMAT BERSIH PEMDES NGADIMULYO BERSAMA KKN UM
- MUSRENGBANGDES RKPDES TAHUN ANGGARAN 2025